Kemenko PMK dan STIS Perkuat Kolaborasi Riset Modelling Stunting

Humas STIS 19 Juli 2025
Sorotan Kampus
kemenko pmk

Jakarta — Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Kemenko PMK) bersama Badan Pusat Statistik (BPS) dan Politeknik Statistika STIS menggelar audiensi terkait pengembangan model analisis data untuk penanggulangan stunting pada Kamis, 27 Februari 2025. Pertemuan ini merupakan tindak lanjut dari kerja sama yang telah tertuang dalam Nota Kesepahaman (Memorandum of Understanding atau MoU) antara Kemenko PMK dan BPS, yang bertujuan memperkuat pendekatan berbasis data dalam upaya menurunkan angka stunting di Indonesia.

Berita Terbaru

Polstat STIS dan ENCE Perkuat Kolaborasi Internasional Melalui Kuliah Umum “Data Revolution for Official Statistics”

Jakarta, 21 Oktober 2025 – Politeknik Statistika STIS menyelenggarakan Kuliah Umum bertajuk “Data Revolution for Official Statistics” bekerja sama ...
Humas STIS

Politeknik Statistika STIS Raih Akreditasi Kampus dengan Predikat Unggul

Politeknik Statistika STIS menorehkan prestasi gemilang dengan berhasil meraih akreditasi kampus predikat “Unggul” dari Badan Akreditasi Nasional P...
Humas STIS

Wisuda ke-63 Politeknik Statistika STIS

Pada Sabtu (13/9), dilaksanakan Wisuda ke-63 Politeknik Statistika STIS Program Studi DIV Angkatan XXVIII dan Program Studi DIII Angkatan LXVI. Pad...
Humas STIS

FGD Bersama Panja RUU Statistik Peran Mahasiswa dalam Penguatan Sistem Statistik Nasional

Pada Sabtu (12/7), telah dilaksanakan Focus Group Discussion (FGD) yang membahas Rancangan Undang-Undang (RUU) Statistik yang baru. Sebelum kegiata...
Humas STIS